Berikut merupakan daftar dan juga review singkat jurnal online gratis.
- Astrophysics Data System Scanned Articles Service
- BeamLine
- Behavioral and Brain Sciences
- Bioline International
- BioMed Central
- Brain
- Caltech Undergraduate Research Journal (CURJ)
- Cerebral Cortex
- CERN Courier
- Columbia Science Review
- The Dawson Research Journal of Experimental Science
- Directory of Open Access Journals
- Electronic Journal of Human Sexuality
- Electronic Journals Virginia Tech
- FDA Consumer Magazine
- First Monday
- Free Medical Journals
- HHMI Bulletin
- The Industrial Geographer
- JournalServer
- Nature and Science
- Pacific Journal of Science and Technology (PJST)
- PLoS One
- The Proceedings of The National Academy of Sciences Online
- Public Library of Science (PLoS)
- SciElo
- Science & Technology Review
http://adsabs.harvard.edu/article_service.html
Disini anda bisa menemukan banyak sekali jurnal full teks (tidak hanya sekedar abstrak) gratis yang bisa di akses pada 31 jurnal astronomi dan astrofisika.
http://www.slac.stanford.edu/pubs/beamline/
Jurnal periodik fisika partikel ini dipublikasikan oleh Stanford Linear Accelerator Center
http://www.bbsonline.org/
BBS ini merupakan jurnal ilmu kognitif yang cukup terkenal. Situs ini memberikan akses penuh gratis artikel yang dipublikasikan sejak 1993.
http://www.bioline.org.br/
Publisher non-profit jurnal biomedis online ini memiliki berbagai artikel penelitian dari negara-negara berkembang seperti Brazil, Cuba, India, Indonesia, Kenya, South Africa, Uganda dan Zimbabwe.
http://www.biomedcentral.com/
Publisher online artikel sains di berbagai area penelitian medis dan biologi ini menyediakan akses online gratis ke berbagai artikel penelitian.
http://brain.oxfordjournals.org/
Jurnal neurology dari oxford ini bisa diakses gratis untuk artikel yang telah dipublikasikan.
http://www.curj.caltech.edu/
Situs ini merupakan tempat publikasi artikel California Institute of Technology dengan disertai arsip dan informasi
.
http://cercor.oxfordjournals.org/
Artikel full-teks dari oxford ini membahas tentang neuroscience atau ilmu neurologi.
http://www.cerncourier.com/
Jurnal internasional yang membahas tentang fisika high-energy, bagian ilmu fisika yang baru dikembangkan akhir-akhir ini (mengenai energi fusi, dsb) yang dipublikasikan oleh Institute of Physics. Artikel jurnal disini ada mulai tahun 1998 hingga sekarang.
http://www.columbia.edu/cu/csr/
Publikasi jurnal oleh mahasiswa Universitas Columbia yang membahas sains kontemporer dan penelitian akademik.
http://place.dawsoncollege.qc.ca/%7Edrjes
Publikasi penelitian eksperimental yang dilakukan oleh mahasiswa Dawson College, Montreal, Canada yang tersedia online.
http://www.doaj.org/
Jurnal-jurnal disini terkategorisasi dan menyediakan link yang bisa anda pilih sendiri ke berbagai subyek jurnal ilmiah dan sains perguruan tingga dengan kualitas tinggi yang disediakan gratis dan full-text.
http://www.ejhs.org/
Artikel jurnal berkualitas yang direview oleh pembaca disini membahas berbagai aspek hubungan seksual manusia, yang disediakan oleh Institute for Advanced Study for Human.
http://scholar.lib.vt.edu/ejournals/
Berbagai koleksi jurnal elektronik yang bisa diakses gratis dan disediakan oleh Perpustakaan Digital Virginia Tech.
http://www.fda.gov/fdac/default.htm
Majalah official United States Food and Drug Administration ini tersedia mulai desember 1989 hingga saat ini.
http://www.firstmonday.org/
Jurnal tentang internet dan infrastruktur informasi global ini periodik muncul bulanan dan anda juga bisa mendapatkannya lewat e-mail.
http://www.freemedicaljournals.com/
Banyak sekali daftar jurnal medis atau kedokteran disini yang menyediakan akses full-text gratis.
http://www.hhmi.org/bulletin/
Majalah yang terbit 3 bulan sekali ini menyediakan berbagai artikel perkembangan di bidang penelitian biomedis dan pendidikan sains.
http://igeographer.lib.indstate.edu/
Jurnal elektronik ini berfokus pada geografi industri.
http://journalserver.org/
Perpustakaan digital yang berbasis di oxford ini memiliki banyak koleksi jurnal perguruan tinggi terbaik di dunia yang bisa diakses penuh pada berbagai bidang studi, termasuk ekonomi, psikologi, dsb.
http://www.sciencepub.net/
Jurnal akademik internasional dan ilmu sosial ini menyediakan publikasi, paper atau makalah, database dan template.
http://www.akamaiuniversity.us/PJST.htm
Jurnal akademik penelitian, teori dan observasi ilmu pasti (kimia, biologi, fisika, dll) ini disediakan Akamai University, USA dalam bentuk akses bebas.
http://www.plosone.org/
Disini anda bisa menemukan laporan penelitian studi ilmiah di berbagai bidang studi baik ilmu sosial dan sains, termasuk artikel dengan panduan dari penulis.
http://www.pnas.org/
Mulai tahun 2002 artikel ilmiah yang dipublikasikan online sebelum di-print hanya bisa diakses dengan pendaftaran berbayar, tetapi artikel yang telah dipublikasikan dan diprint bisa diakses gratis. Termasuk semua artikel sebelum tahun 2002.
http://www.plos.org/
Organisasi ilmuwan non-profit ini berkomitmen untuk menjadikan literatur medis, sains dan ilmiah lainnya bisa diakses bebas oleh siapa saja. Disini anda bisa menemukan arsip-arsip penelitian, berbagai jurnal di berbagai bidang studi termasuk e-print online.
http://www.scielo.org/
Disini anda bisa mendapatkan akses artikel jurnal ilmiah dari Brazil, Chili, Kuba dan Spanyol.
http://www.llnl.gov/str/
Paper dan makalah penelitian sains dan teknologi full teks disini tersedia mulai tahun 1995 hingga saat ini dan dipublikasikan oleh Lawrence Livermore National Laboratory.